Ciptakan Kesan Indah Pada Hunian
Smart Lamp
9W & 12W RGB+WW
Memberikan Kesan Indah Pada Hunian
16 Milion Color | Smart Dimmer | Timer Schedule | Light Mood | Voice Control | Light Dancing With Music
Tingkatkan Rasa Aman Pada Hunian
IP Camera
FIXED, PTZ & DOME
Memberikan Keamanan Ekstra Pada Hunian
1080P Camera | HD Night Vision | Video Recording | MicroSD Storage | Motion Detecting | 2-Way Audio
Tingkatkan Kenyaman Pada Hunian
Smart Electrical
IR REMOTE, PLUG & BREAKER
Memberikan Kemudahan Pada Hunian
Surge Protection | Control from Anywhere | Voice Control | Energy Monitoring | Cut off the power timely | Share function with family members
*Seiring berkembangnya sebuah zaman yang semakin modern, Anda bukan hanya menemukan smartphone saja yang canggih, tetapi juga kehadiran Smart Home.
Jika Anda masih belum tahu tentang kehadiran dari Smart Home System, jangan khawatir karena pada ulasan kali ini akan membahas secara mendalam berbagai informasi yang akan Anda perlukan.
Smart Home adalah sebuah hunian berbasiskan teknologi, yang nantinya teknologi tersebut disematkan, dan berfungsi mengatur serta mengontrol dengan otomatis dari jarak jauh di mana saja kapan pun yang diinginkan. Pengaturan tersebut membutuhkan perangkat seluler sebagai remote kontrolnya.
Sistem pada hunian ini akan menghubungkan keseluruhan perangkat yang ada didalamnya dan memungkinkan untuk para penggunanya dapat melakukan kontrol penuh pada hunian, seperti mematikan atau menyalakan Lampu Smart Home dan mengaktifkan alat Smart Home dari jarak yang jauh.
Secara tampilan, hunian yang menggunakan Smart Home Appliances, tidak akan jauh berbeda dengan hunian konvensional. Lebih menariknya lagi, ada yang menggunakan fitur Light Mood pada sistem Smart Home. Fitur satu ini memiliki fungsi merubah lampu di dalam ruangan dapat diatur menjadi lebih terang atau redup yang disesuaikan dengan kebutuhan.
Sistem pada hunian ini akan menghubungkan keseluruhan perangkat yang ada didalamnya dan memungkinkan untuk para penggunanya dapat melakukan kontrol penuh pada hunian, seperti mematikan atau menyalakan Lampu Smart Home dan mengaktifkan alat Smart Home dari jarak yang jauh.
Berbagai kemudahan itu pastinya akan membuat keberadaan konsep Smart Home memberikan kenyamanan yang memumpuni, bahkan pada saat penghuninya meninggalkan hunian. Tidak ada yang dikhawatirkan, karena dapat dikendalikan setiap saat.
Berbagai produk Smart Home dapat dikatakan merupakan teknologi paling terbaru yang dapat dirasakan. Smart Home ini juga dapat menjadi sebuah bukti bahwa sebuah teknologi mampu untuk mempermudah hidup. Berikut ini adalah beberapa kelebihan dari menggunakan system Smart Home di hunian :
Melakukan pengaturan seluruh perabotan elektronik hanya dengan menggunakan satu pengendali pastinya akan membuat segala sesuatunya lebih praktis dan juga efisien. Anda hanya perlu menggunakan aplikasi Smart Home untuk mengoperasikannya.
Smart Home ini adalah sebuah teknologi yang akan lebih mempermudah hidup, seperti ketika Anda ingin pindah ke hunian yang baru, Anda hanya perlu melakukan integrasi kembali pada alat tersebut.
Dengan adanya teknologi ini, Anda dapat melakukan pergantian atau menambah perabotan smart home ke dalam system, supaya bisa langsung dilakukan pengontrolan lewat system yang sama.
Bukan hanya akan membantu dalam pengontrolan berbagai perabotan elektronik, Smart Home juga dapat membantu meningkatkan keamanan hunian. Sistem yang satu ini juga dapat melakukan pengawasan lingkungan yang ada di sekitar hunian menggunakan kamera pengintai dan memberikan notifikasi, apabila terdeteksi adanya pergerakan di dalam hunian.
Berikut ini adalah perlengkapan Smart Home yang harus Anda miliki di hunian :
Smart light bulb untuk saat ini sudah mulai digemari oleh banyak orang, karena memungkinkan melakukan pengaturan dalam mengatur tingkat cahaya dan warna lampu. Tidak sampai disitu, bahkan Anda tidak harus menghidupkan maupun mematikan lampu secara manual, jadwalnya dapat dilakukan pengaturan melalui ponsel.
Pilihlah produk Smart Light Bulb yang hemat energi dan memiliki masa penggunaan yang lama, seperti WIFI Smart Bulb LED dari MEVAL. Tidak hanya menghemat konsumsi daya listrik dan umur lampu lebih dari 15000 jam saja, tetapi juga bersertifikat serta bergaransi.
Smart Camera pada dasarnya akan mempunyai fungsi yang bisa untuk melihat atau memantau berbagai kejadian yang berada didalam atau sekitar hunian. Pilihlah Smart Camera yang dilengkapi oleh sensor yang bisa melakukan deteksi serta mengikuti gerakan dan memberikan notifikasi pada Anda, seperti WIFI Smart Camera dari MEVAL.
Dengan kamera pintar dari MEVAL, hunian Anda menjadi lebih aman dari hal-hal yang tidak Anda inginkan.
Nah, dengan penggunaan peralatan Smart Home seperti yang disebutkan di atas, Anda dapat memperindah dan meningkatkan kenyamanan pada hunian.